Pemerintah Desa Manduamas Baru salurkan BLT extrem tahap terakhir sebanyak 25 Kpm tahun 2025


Tapanuli Tengah, Jurnalisme. Info-


Penyaluran BLT extrem tahap terakhir tahun 2025 Desa Manduamas Baru di laksanakan pada hari selasa tgl 30/12/2025 sekitar pukul 09:00wib. Dan Dihadiri oleh sekertaris camat kecamatan Manduamas Ali Imsan situmorang SH  dan  pendamping Desa lokal, serta ketua BPD Desa Manduamas Baru. 


Kepala Desa Manduamas Baru " Kamoni Mendrofa" mengatakan tahun 2025 ini anggaran Dana Desa Manduamas Baru  ada pemotongan dari pemerintah pusat  yang begitu signifikan. 

Oleh sebab itu ada beberapa kegiatan atau gaji para  guru atau kader tidak bisa di bayar kan karena ada pengurangan anggaran . 


Saya harap para masyarakat Desa Manduamas Baru agar , tetap semangat dan tahu berita itu. Karena itu bukan kepala Desa Manduamas baru yang membuat-nya, itu SK 3 menteri. 

Semoga tahun 2026 ada perubahan tentang  keadaan yang terjadi sekarang, agar semua kegiatan yang pernah kita lakukan di Desa Manduamas baru bisa berjalan seperti biasa.


(Hadirian sihotang)

Baca Juga
Lebih baru Lebih lama

Tag Terpopuler

نموذج الاتصال